Senin, 18 Februari 2019

Tema "Sayuran"


BAYAM MAKANAN SEHAT 
KESUKAAN KELUARGAKU

Beberapa waktu lalu, kami mengangkat tema bayam untuk dikenalkan pada adik-adik di sekolah. Selain bertujuan mengenal berbagai macam bayam dan manfaatnya, kami pun mengajak ananda menanam, merawat hingga panen dan akhirnya memasak bayam. Semoga dengan kegiatan ini ananda dapat mensyukuri Nikmat yang Allah berikan khususnya dengan menyukai sayuran. Dan menjadi informasi juga bagi mereka bahwa bayam bisa diolah menjadi berbagai macam olahan seperti omelet bayam dan dimsum bayam.   

Menanam dan Merawat

Kelompok B








  









Kelompok A








Kelompok Bermain
(Playgroup)





Cooking Class


Adik adik dibagi menjadi beberapa kelompok. masing-masing kelompok diberikan kepercayaan untuk dapat berdiskusi siapa yang akan memotong tanaman bayam, mengupas bawang merah, mengupas telur, mencuci dan lain-lain.

Kelompok B










Membuat Omelet Bayam

Kelompok A






Membuat Sayur bayam

Kelompok PG




Membuat Sayur Bayam



Tidak ada komentar:

Posting Komentar